Soto Kudus Cocok untuk Makan Siang

Soto Kudus adalah soto yang berasal dari Kudus. Soto Kudus terdapat dua jenis soto ayam dan soto kerbau. Soto Kudus cenderung berasa manis dan sedikit lebih encer.

Minggu, 29 April 2012

Kenapa Pada Tikungan Jalan Dibuat Miring ke Dalam?

Pernahkah anda memperhatikan kalau jalan raya yang anda lalui sebenarnya miring tiap kali ada tikungan? kalau anda tidak percaya coba perhatikan dengan seksama ketika anda melewatinya. Pasti anda pernah melihat balap mobil dunia yang sirkuitnya dibuat miring dan jika kita berada di dalam mobil ketika tiba-tiba melewati tikungan badan kita akan terasa terlempar ke arah yang berlawanan dari arah mobil belok. Pernah mendengar kecelakaan sebuah truk...

Rabu, 25 April 2012

Meninggal Karena Gagal Jantung Saat Olahraga

Beberapa saat lagu terjadi peristiwa yang mengagetkan bagi dunia olahraga sepak bola pada khususnya. Pemain Livorno salah satu club Serie B Liga Italia meninggal saat perjalanan ke rumah sakit yang sebelumnya sempat jatuh karena serangan jantung saat pertandingan berjalan. Belum genap sebulan di daratan Inggris telah terjadi peristiwa yang sama, yaitu Fabrice Muamba, pemain Bolton Wanderers yang mendapat serangan jantung saat membela timnya melawan...

Jumat, 13 April 2012

Kopi Menyebabkan Penyakit Darah Tinggi (Hipertensi Kronis), Benarkah?

Hampir semua orang pasti mengenal jenis minuman yang satu ini. Ya, minuman yang kerap menemani pagi anda dan sahabat saat duduk-duduk santai ini memang nikmat, kosentrasi kita akan meningkat saat meminumnya. Tetapi ada sebagian orang bahwa kopi adalah tokoh jahat yang siap memangsa penikmatnya. Wow, seram sekali, apakah tidak berlebihan? Mengapa mereka beranggapan seperti itu? Kebanyakan orang menganggap bahwa banyak minum kopi adalah salah satu...